Minggu, 22 Desember 2019

Fungsi dan Manfaat Ekosistem Terumbu Karang

1.    Sebagai benteng alami untuk melindungi pantai dari hempasan ombak. Adanya terumbu karang dapat mengurangi energi ombak yang menuju ke daratan. Pantai yang terumbu karangnya rusak akan mudah mengalami abrasi

2.   Sebagai tempat tinggal, berlindung, mencari makan dan memijah ikan  biota laut lain.

 
3. Sumber bahan obat/ makanan suplemen dari laut. Pada ekosistem terumbu karang, banyak biota yang dapat dimanfaatkan dalam bidang kesahatan dan kecantikan.




  4. Sebagai penunjang kegiatan pendidikan dan penelitian agar biota laut yang ada dalam ekosistem terumbu karang dapat lebih dikenal dan mudah untuk dipelajari



  5. Sebagai tempat wisata dimanaerpaduan antara karang dengan biota laut lainnya menjadikan terumbu karang sebagai ekosistem yang memiliki panorama bawah air yang indah dan menarik, yang sangat potensial sebagai tempat rekreasi bawah air




Tidak ada komentar:

Posting Komentar